Satu-satunya Kelas yang Bikin "Gampang" Banget Kelola Team

Cara Gila Menjadi Manager yang Handal Ngatur People!

*Diselenggarakan secara Offline

Mengelola Tim dan Membuat Keputusan Tak Selalu Mudah

Pernah merasa seperti semua sudah dicoba, tapi tetap saja ada yang kurang? Sistem sudah rapi, aturan sudah ada, tapi konflik, turnover, atau tim yang sulit diajak berubah terus jadi penghalang. Kenyataannya, manajemen bukan hanya soal teknis—71%* adalah seni mengelola manusia. Ketika manusianya beres, teknis akan menyusul.

*Havard Business Review

Namun, kenyataan di lapangan
tidak pernah sesederhana itu

Konflik Internal terus muncul | Tim Sulit diajak berubah/berinisiatif | Karyawan bermasalah selalu merusak keputusan | Tekanan datang dari segala arah| Burnout

Jika semua ini terasa akrab, mungkin saatnya menemukan cara baru untuk memimpin dengan lebih efektif dan percaya diri

Inilah Saatnya Menemukan Pendekatan Baru!

Hal terpenting dalam bisnis adalah people. SOP lengkap, sistem lengkap, tapi kalau people-nya bermasalah, bakal susah juga.

Sekolah Manager adalah pelatihan khusus para Pengusaha & Manager dalam membangun superteam yang loyal dan militan.

Time to Solve The People Problem!

Performance Management & Productivity
Bagaimana membentuk tim yang performa dan produktivitasnya
tinggi
Managing People
Bagaimana me-manage tim Millenial yang susah diatur dan kutu
loncat
Recruitment A-Talent
Bagaimana mencari dan merekrut tim kelas A dengan metode
yang nyleneh tapi works!
On Board Orientation
Bagaimana menyusun training untuk team baru yang efektif
dan Impactful untuk perusahaan
Challenge & Push The Limit
Bagaimana tim kita MAU dengan SUKARELA ketika diberikan
tantangan push the limit
Happiness & Loyalty
Bagaimana membangun tim yang tetap Happy, Produktif, dan Loyal walaupun "disiksa"
Company Culture
Menerapkan Culture yang kuat dan long-lasting sehingga sesuai
dengan visi-misi perusahaan
Reward & Punishment
Menyadari tertanya sistem Reward & Punishment ga ngefekngefek
amat ke beberapa divisi tertentu

The Man Behind The Gun

Pengusaha Asal Jogja yang dikenal “gila” ini adalah seorang pebisnis yang berpengalaman selama lebih dari 15 tahun. Semua usaha yang didirikannya selalu tanpa menggunakan investor, yang artinya harus profitable dan sehat dari awal berdiri.

Sudah puluhan bisnis Ia dirikan. Banyak yang gagal, yang berhasil pun banyak, termasuk yang sudah autopilot. Cara Mas Satia membangun bisnis adalah dengan cara membangun people nya dulu, lalu people tersebut lah yang akan membangun sistem bisnisnya.
"Ah mana buktinya si Pemateri punya tim yang loyal dan militan? No Pic Hoax"

Ini bukan soal game-game “gila” yang dimainkan, tetapi soal menyentuh titik terdalam hati setiap anggota tim.

Tapi tentang Mas Satia yang berhasil melakukan hal-hal tersebut karena sudah menyentuh touch point hati masing-masing timnya. Hal inilah yang akan dibahas di Workshop ini untuk Anda para Pengusaha dan Manager yang Masih Kesulitan dalam Mengelola Tim.

Rundown Sekolah Manager

Registrasi dibuka jam 07.45-08.30 WIB dan acara akan selesai pada jam 18:00 WIB

Di hari pertama ini, materi yang akan dibahas adalah:

1. We Don’t Know People, We Don’t Know Business
2. Tugas Terpenting Manager adalah Manage Orang
3. Strategi Menemukan dan Menarik Talent Kelas A
4. Rahasia menyusun Interview, On boarding, dan Probation yang membuat karyawan semangat mewujudkan target perusahaan

Di hari kedua ini, materi yang akan dibahas adalah:

1. Formula membentuk culture yang kuat sebagai kendaraan mewujudkan goal perusahaan
2. Cara mendarahdagingkan culture hingga ke bawah sadar team
3. Ilmu Saintifik hack pikiran bawah sadar team untuk melakukan apa yang kita minta
4. Pentingnya Kekuatan Vibrasi dalam Memotivasi Team

Di hari ketiga ini, materi yang akan dibahas adalah:

1. Menentukan treatment yang tepat untuk tim supaya lebih happy, loyal, berinsiatif, dan bertanggung jawab
2. Mempraktikkan langsung apresiasi tim yang tidak melulu soal uang tapi lebih ngena di hati mereka
3. Membuat tim produktif dengan motivasi intrinsik

Mereka Telah Membuktikan

Apa Kata Mereka?

Speakers yang pernah di Bisnishack

Public Figure yang pernah ikut Event Bisnishack

Keseruan Event Bisnishack

Sekolah Manager hadir untuk menjawab tantangan terbesar yang dihadapi para pemimpin.

Memulai untuk membangun tim solid, menciptakan budaya kerja yang sehat, dan mengambil keputusan tepat di tengah ketidakpastian.

Offline : Yogyakarta

10-12 Desember 2024

Masih Ragu? Maksimalkan Potensi Teammu Sekarang!

Konsultasikan Pertanyaanmu!

Loading...